You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Veronica: Minta Swasta Terlibat Edukasi Anak
.
photo TP Moan Simanjuntak - Beritajakarta.id

Veronica Minta Partisipasi Swasta untuk Edukasi Anak

Ketua TP PKK DKI Jakarta, Veronica Tan mengimbau pihak swasta turut berpartisipasi dalam mengedukasi anak-anak sejak usia dini. Hal ini berguna untuk membangun karakter dan perilaku anak menjadi lebih positif demi masa depan mereka yang lebih baik.

Pembentukan karakter dan perilaku anak sejak dini sangatlah penting

“Pembentukan karakter dan perilaku anak sejak dini sangatlah penting. Sebab, dengan karakter dan perilaku anak yang positif anak akan tercipta generasi penerus yang berkualitas dan berakhlak mulia,” ujar Veronica, dalam kegiatan Hari Anak Nasional 2015 tingkat DKI di Dunia Fantasi Ancol, Jakarta Utara, Rabu (2/9).

TP PKK Jakpus Wajib Tanam Dua Pohon Cabai

Menurut Veronica, partisipasi pihak swasta sangatlah diperlukan dalam mengedukasi anak-anak, karena banyaknya jumlah anak-anak usia dini di ibu kota. Pasalnya tidak semua anak-anak dapat ditangani Pemprov DKI.

Peringatan Hari Anak Nasional tingkat DKI yang digelar di Dunia Fantasi Ancol tersebut dihadiri sekitar 900 anak-anak yang berasal dari puluhan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD).

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Tiga ASN Berprestasi Pemprov DKI Terima Penghargaan dari Gubernur

    access_time07-05-2025 remove_red_eye2931 personDessy Suciati
  2. Wakil Ketua Komisi A Sambut Positif Program Pemutihan Ijazah

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1993 personFakhrizal Fakhri
  3. DPRD DKI Adakan Fit and Proper Test Calon Wali Kota dan Pejabat Tinggi

    access_time02-05-2025 remove_red_eye1624 personFakhrizal Fakhri
  4. Legislator Dorong Perluasan Aturan ASN DKI Gunakan Transportasi Umum

    access_time01-05-2025 remove_red_eye1508 personFakhrizal Fakhri
  5. Jakarta Diproyeksikan Jadi Kota Tujuan Wisata Olahraga

    access_time04-05-2025 remove_red_eye1191 personFakhrizal Fakhri

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik